Posted on

Kapan Waktu Terbaik Untuk ScaleUp?

Mungkin banyak dari kita yang masih bingung harus memulai darimana, apa yang harus diperbaiki dan dihilangkan, dan banyak lagi pertanyaan-pertanyaan yang malah membuat kita lebih banyak bertanya-tanya daripada bertindak. Pada hari Rabu (20/11/2019), PureHeart meghadiri acara sebuah acara yang banyak dihadiri oleh startup-startup Indonesia, yaitu Scale Up 2019 dengan tema Turning Point, di senayan city Jakarta yang diselenggarakan oleh Endeavor. Acara ini diharapan dapat menginspirasi dan dikemudian waktu akan banyak terlahirnya startup baru di Indonesia yang membawa sebuah perubahan besar bagi negara, acara belum dimulaipun atmosfer yang tercipta dalam acara itu sangatlah positif dan membuat bersemangat.
Nuturing Your Scaleup Mindset adalah salah satu topik perbincangan interaktif yang menarik dalam acara ini dengan narasumber Aldi Haryopratomo dari Gopay dan Arief Widhiyasa dari Agate. Keduanya memiliki cerita menarik dalam perjuangan mengembangkan usahanya, bagaimana mereka menentukan dan memilih kapan waktu untuk mereka dapat scale up usahanya. Dimana ternyata banyak sekali hal yang tidak dikira yang telah terjadi kepada mereka dalam membangun bisnisnya dan bagaimana mindsetnya mempengaruhi apa yang menjadi keputusan mereka. PureHeart pun penasaran apasih yang membuat mereka memutuskan untuk scale up?

Perbincangan ini langsung dibuka oleh sebuah kesamaan menarik dari keduanya yaitu, apa yang mereka terapkan dalam usahanya adalah passion mereka. Aldi, senang membantu dan membuat alat atau sistem yang memudahkan suatu pekerjaan. Dan Arief sendiri, yang memiliki passion kepada game. Menurut mereka berdua, melakukan apa yang menjadi passion kita membuat kita merasa dekat secara pribadi atas apa yang kita kerjakan, akan tabah pada setiap kondisi maupun situasi yang menghadang, lalu membuat kita bersinar pada saat membicarakannya karena itu adalah apa yang kita cintai. Begitu pula apa yang selalu PureHeart tekankan, dimana lakukanlah kebaikan sebagaimana kebaikan ini adalah passion kita sendiri dari hati nurani kita, buatlah diri kita bersinar saat melakukannya buka sebagai topeng atau sebuah status yang kita kejar untuk kepentingan diri sendiri.
Lalu, kapan waktu yang tepat untuk scale up? Apakah kita sebenarnya mengetahui waktunya?

Mungkin hal ini berbeda-beda bagi setiap individu maupun perusahan. Bagi Aldi, waktu tepat untuk scale up adalah dengan melihat keadaan customer, apakah mereka senang atau sebaliknya? Kemudian rasa tanggung jawab atas konsumennya dan merasa memiliki sebuah amanah yang harus dilaksanakan,didukung dengan kesempatan yang memang memungkinkan. Pernyataan ini menunjukan bahwa sebagai pembisnis, kita tidak hanya mengejar sebuah keuntungan melainkan kitapun mempedulikan keadaan pelanggan kita dengan begitu tumbuhlah ikatan yang lebih dalam daripada hanya sebatas produsen dan konsumen. Dan bagi Arief, alasannya untuk scaleup lebih karena alasan personal, yaitu harapannya untuk menyediakan kesempatan bagi para pembuat game untuk menyalurkan keahlain dan keinginannya. Siap tidak siap, itu dilakukan demi keinginanya agar orang-orang dapat memiliki wadah menyalurkan kesukaannya pada game, dedikasi yang cukup dalam bukan?
Namun, mereka pun mengingatkan bahwa scaleup itu juga jangan terlalu dipaksakan hingga lupa untuk mereview apa yang telah dilaksanakan agar tidak kehilangan arah.

Siapa yang tidak penasaran dengan tantangan yang dihadapi mereka pada saat scaleup?
Secara umum, pembisnis pasti bertemu sebuah krisis yang tidak terhitung, itulah tantangan terbesarnya bagaimana mereka bertahan pada setiap krisis yang menghadangnya. Namun bagi Aldi apapun krisis itu, yang berpengaruh sebagai kekuatannya dalam melewati krisis itu adalah sebuah team yang solid, team yang tidak meninggalkan pada saat-saat genting. Dapat dibayangkan betapa berharganya sebuah team seperti itu, yang bersedia berjuang pada saat senang dan susah di perusahaannya. Pribadi seperti itulah yang ingin kami bentuk dalam PureHeart, bukan seseorang yang hanya berorientasi kepada hasil akhir namun terus berjuang dalam semua prosesnya karena kami yakin, usaha tidak menghianati hasil.

Posted on

Ide Kolaborasi Membangun Perekonomian Negara

Menurut kalian apa sih yang dibutuhkan suatu negara untuk membangun perekonomian Indonesia? Mungkin dalam acara Scale Up 2019 dengan tema Turning Point yang diadakan rabu (20/11/2019),di Senayan City Jakarta yang diselenggarakan oleh Endeavor dapat membuka pikiran kita dan menemukan sebuah cara dalam membangun perekonomian Indonesia.
Acara yang penuh dengan startup ini, dibuka dengan sambutan dari ketua dewan Endeavor Indonesia Harun Hajadi, yang menjelaskan tujuan dari digelarnya kegiatan ini adalah untuk mendorong terciptanya enterpreneur yang memiliki high impact secara ekonomi maupun sosial. Salah satunya yang diharapkan adalah mendorong terciptanya lapangan kerja baru, untuk persoalan ini PureHeart pun setuju dengan tujuan ini akan sangat membantu masyarakat untuk menaikan taraf hidupnya dalam segala aspek pada saat memiliki sebuah pekerjaan, yang kemudian dapat sedikit demi sedikit menaikan perekonomian Indonesia secara bertahap.

Acara ini dilanjutkan dengan diskusi bertemakan Public-Private Collaboration, dengan pembicara Adrian Gunadi dari Investree, Marshall Pribadi dari PrivyID dan Hari Sungkari dari Kementrian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif/ Badan Pariwisata dan Ekonomi Kreatif. Perbincangan ini sangat menarik karena mebawa dua “kubu” dari sisi pemerintah dan sisi pembisnis. Tema yang disoroti adalah sebuah kolaborasi dari startup dan pemerintah dalam menciptakan sebuah ekosistem kondusif yang saling mendukung dalam hal mengembangkan bisnis dan bagaimana pembisnis dapat memberikan timbal balik kepada negara. Dari sektor pembinis atau entrepreneur, perlu sebuah dukungan dari pemerintah dalam menyederhanakan proses-proses birokrasi dan juga perlunya perhatian khusus pada peraturan baru atau menyempurnakan peraturan yang ada, sehingga dengan begitu para pelaku bisnis dapat merasa di dukung dan dianggap ada oleh pemerintah.

Di sisi pemerintahan yang memiliki tujuan menaikan angka pertumbuhan ekonomi Indonesia tentu tidak dapat bekerja sendiri juga, pemerintah perlu bantuan dari para pelaku bisnis di Indonesia untuk bersama-sama membangun Indonesia. Oleh karena itu pemerintah memerlukan adanya timbal baik atau perhatian dari entrepreneur kepada Indonesia, terutama membuka lapangan pekerjaan baru bagi warga Indonesia. Disebutkan pula, saat ini adalah waktu yang terbaik untuk meningkatkan startup dengan pemerintahan yang makin supportive dan melek kepada startup yang diharapkan munculnya banyak inovasi inovasi fundamental untuk Indonesia yang menghasilkan banyak intelektual properti di negeri ini.

Hari Sungkari pun menyebutkan bahwa karakter merupakan point pertama yang menentukan kita, dalam segala hal termasuk dalam mengembangkan bisnis yang tentu harus didasari dengan business plan yang baik. Maka dari itu ia menekankan kita untuk memiliki karakter yang “Be Positive”. PureHeart sangat setuju dengan pernyataan dan ajakan ini, terlebih lagi pernyataan ini dikatakan oleh seseorang yang memiliki pengaruh besar dalam bidangnya. Be Positive, dengan menjadi sosok seperti itu saja dalam berbinis akan menghasilkan hal yang baik apa lagi jika sosok seperti ini kita terapkan pada semua aspek dalam hidup kita? Bukan hanya positive untuk diri sendiri melainkan dapat membawakan dampak positive untuk sekitar kita.

Posted on

Bersedekah Melalui Cashback e-Wallet

Artikel ini merupakan bagian dari program #MelekUang: E-Wallet, entah apa yang merasuki-Mu ?!
Program ini merupakan kerjasama antara beberapa perusahaan berbasis blockchain untuk meningkatkan kesadaran atas perlindungan data pengguna dan transaksi finansial khususnya uang dan dompet digital (e-wallet).
Tulisan-tulisan dalam program #MelekUang, terinsipirasi dari kejadian-kejadian nyata. Walaupun demikian, beberapa tokoh, karakter, kejadian, lokasi dan dialog adalah fiksi dan disusun dengan dramatis agar lebih menarik. Jika ada kesamaan nama tokoh, tempat kejadian ataupun cerita, itu adalah kebetulan semata dan tidak ada unsur kesengajaan.

Kamu sering menggunakan cashback dari dompet elektronik? Atau kamu memang cashback hunter? Gila cashback dari dompet elektronik memang benar-benar bikin bucin ingin menggunakan cashback tersebut. Pernahkah kalian berpikir cashback tersebut bisa membantu orang lain yang membutuhkan? Seperti menjadikan cashback tersebut sebagai sedekah? Contohnya jika kamu dapat cashback dari dompet elektronik Rp 10.000, kamu bisa gunakan uang tersebut untuk bersedekah memberikan orang lain yang membutuhkan makanan. Itu akan lebih bermaanfaat bagi kita semua. Apakah kalian sudah mulai sadar dengan hal itu? Mari berubah dari hal terkecil. Mari bergabung bersama kami PureHeart untuk membantu anak-anak diluar sana yang membutuhkan bantuan kita, kita bisa bersedekah bukan hanya saat kita sedang berlebih   

e-Wallet, entah apakah yang merasuki-Mu ?!

Program ini merupakan kerjasama dari beberapa perusahaan berbasis blockchain di Indonesia untuk memberikan pemahaman yang lebih mendalam terhadap keamanan data dan transaksi finansial secara digital khususnya e-wallet.

Beberapa perusahaan yang terlibat adalah:

Temindo (Teknologi Mandiri Indonesia, PT)

TEMINDO adalah perusahaan yang memberikan solusi otomasi bisnis untuk integrasi dan kolaborasi perusahaan-perusahaan dengan teknologi blockchain.
Website: https://www.temindo.com

PureHeart

PureHeart adalah inisiatif yang berbasis kegiatan sosial yang berkomitmen kepada tujuan pembangunan yang berkelanjutan (sustainable development goals) dengan teknologi blockchain secara menyeluruh (end-to-end) sehingga taraf hidup masyarakat Indoensia semakin meningkat.
Website: https://pureheart.ledgernow.com

SSC (Sustainable Supply Chain)

SSC (Sustainable Supply Chain) adalah solusi blockchain untuk kolaborasi cepat dan aman bagi perusahaan-perusahaan dalam rantai pasok (supply chain) yang bertujuan untuk mengurangi biaya operasional, meningkatkan pelayanan konsumen dan mempercepat pengiriman barang dan jasa ke konsumen.
Website: https://www.ssc.co.id

YONK

YONK adalah sebuah aplikasi pengelolaan keuangan untuk pemilik UMKM (Usaha Mikro, Kecil dan Menengah) sehingga mereka mendapakan laporan keuangan yang real time dengan fitur predicition analysis untuk membantu meningkatkan kredibilitas UMKM kepada perusahaan pembiayaan (Financing Companies) menggunakan teknologi blockchain.
Website: https://www.yonk.io

PIE

PIE (Personal Identification Exchange) adalah solusi KYC (Know Your Customer) berbasis blockchain untuk mencegah terjadinya pencucian uang (Anti Money Laundry / AML) dan pembiayaan terorisme (Terrorism Financing)
Website: https://www.pie.co.id

AELL

AELL adalah solusi untuk membantu pengelolaan data rekam medis secara digital dan terintegrasi antar rumah sakit dan klinik sehingga mempercepat proses pelayanan pasien, mempermudah rujukan dan melindungi data pasien dengan teknologi blockchain.
Website: https://www.aell.co

BIJAK

BIJAK adalah perusahaan berbasis teknologi untuk membantu perusahan-perusahaan dalam mengimplementasi teknologi blockchain yang optimal dan dapat mempercepat proses bisnis yang terintegrasi yang aman dan terpercaya.
Website: https://www.b-jak.com

VIE

VIE adalah aplikasi manajemen bisnis yang memudahkan pengelolaan bisnis secara terintegrasi berdasarkan sistem manajemen mutu ISO 9001:2015 (atau terbaru) dengan teknologi blockchain.
Website: https://www.vie.co.id

Posted on

Akibat Tertipu Iming-iming 5 Juta Rupiah Jadi Ingin Bunuh Diri

Artikel ini merupakan bagian dari program #MelekUang: E-Wallet, entah apa yang merasuki-Mu ?!
Program ini merupakan kerjasama antara beberapa perusahaan berbasis blockchain untuk meningkatkan kesadaran atas perlindungan data pengguna dan transaksi finansial khususnya uang dan dompet digital (e-wallet).
Tulisan-tulisan dalam program #MelekUang, terinsipirasi dari kejadian-kejadian nyata. Walaupun demikian, beberapa tokoh, karakter, kejadian, lokasi dan dialog adalah fiksi dan disusun dengan dramatis agar lebih menarik. Jika ada kesamaan nama tokoh, tempat kejadian ataupun cerita, itu adalah kebetulan semata dan tidak ada unsur kesengajaan.

Mawar mahasiswa baru  polos tertipu dengan iming-iming Rp 5.000.000, dia  mentransfer E-cash atau uang elektronik kepada pelaku. Saat itu kondisi mawar sedang dalam kesulitan, uang yang ada di atm tersebut untuk membayar biaya kosan tapi justru tertipu sehingga uangnya hilang begitu saja. Saat itu Mawar benar-benar depres.i Dia tidak berani bilang ke orang tuanya, karena orang tuanya pun sedang kesulitan, saat itu Mawar ingin bunuh diri saja dengan menjatuhkan dirinya dari gedung bertingkat. Untung lah Tuhan masih sayang dengan Mawar, Fani datang menyelamatkan Mawar dan memberi tahu bahwa PureHeart bisa membantunya untuk membayar kosan dan memberikan motivasi agart tidak melakukan hal seperti itu.

e-Wallet, entah apakah yang merasuki-Mu ?!

Program ini merupakan kerjasama dari beberapa perusahaan berbasis blockchain di Indonesia untuk memberikan pemahaman yang lebih mendalam terhadap keamanan data dan transaksi finansial secara digital khususnya e-wallet.

Beberapa perusahaan yang terlibat adalah:

Temindo (Teknologi Mandiri Indonesia, PT)

TEMINDO adalah perusahaan yang memberikan solusi otomasi bisnis untuk integrasi dan kolaborasi perusahaan-perusahaan dengan teknologi blockchain.
Website: https://www.temindo.com

PureHeart

PureHeart adalah inisiatif yang berbasis kegiatan sosial yang berkomitmen kepada tujuan pembangunan yang berkelanjutan (sustainable development goals) dengan teknologi blockchain secara menyeluruh (end-to-end) sehingga taraf hidup masyarakat Indoensia semakin meningkat.
Website: https://pureheart.ledgernow.com

SSC (Sustainable Supply Chain)

SSC (Sustainable Supply Chain) adalah solusi blockchain untuk kolaborasi cepat dan aman bagi perusahaan-perusahaan dalam rantai pasok (supply chain) yang bertujuan untuk mengurangi biaya operasional, meningkatkan pelayanan konsumen dan mempercepat pengiriman barang dan jasa ke konsumen.
Website: https://www.ssc.co.id

YONK

YONK adalah sebuah aplikasi pengelolaan keuangan untuk pemilik UMKM (Usaha Mikro, Kecil dan Menengah) sehingga mereka mendapakan laporan keuangan yang real time dengan fitur predicition analysis untuk membantu meningkatkan kredibilitas UMKM kepada perusahaan pembiayaan (Financing Companies) menggunakan teknologi blockchain.
Website: https://www.yonk.io

PIE

PIE (Personal Identification Exchange) adalah solusi KYC (Know Your Customer) berbasis blockchain untuk mencegah terjadinya pencucian uang (Anti Money Laundry / AML) dan pembiayaan terorisme (Terrorism Financing)
Website: https://www.pie.co.id

AELL

AELL adalah solusi untuk membantu pengelolaan data rekam medis secara digital dan terintegrasi antar rumah sakit dan klinik sehingga mempercepat proses pelayanan pasien, mempermudah rujukan dan melindungi data pasien dengan teknologi blockchain.
Website: https://www.aell.co

BIJAK

BIJAK adalah perusahaan berbasis teknologi untuk membantu perusahan-perusahaan dalam mengimplementasi teknologi blockchain yang optimal dan dapat mempercepat proses bisnis yang terintegrasi yang aman dan terpercaya.
Website: https://www.b-jak.com

VIE

VIE adalah aplikasi manajemen bisnis yang memudahkan pengelolaan bisnis secara terintegrasi berdasarkan sistem manajemen mutu ISO 9001:2015 (atau terbaru) dengan teknologi blockchain.
Website: https://www.vie.co.id

Posted on

Berbagi Menggunakan E-Wallet

Artikel ini merupakan bagian dari program #MelekUang: E-Wallet, entah apa yang merasuki-Mu ?!
Program ini merupakan kerjasama antara beberapa perusahaan berbasis blockchain untuk meningkatkan kesadaran atas perlindungan data pengguna dan transaksi finansial khususnya uang dan dompet digital (e-wallet).
Tulisan-tulisan dalam program #MelekUang, terinsipirasi dari kejadian-kejadian nyata. Walaupun demikian, beberapa tokoh, karakter, kejadian, lokasi dan dialog adalah fiksi dan disusun dengan dramatis agar lebih menarik. Jika ada kesamaan nama tokoh, tempat kejadian ataupun cerita, itu adalah kebetulan semata dan tidak ada unsur kesengajaan.

Zainuddin merupakan salah satu driver ojek online, ia merupakan salah satu driver yang beruntung hari ini karena mendapatkan orderan go-food berupa dua loyang ukuran large pizza dari seseorang yang bernama Robertus. Pizza ini langsung dibayar dengan menggunakan e-wallet oleh Robertus, ketika Zainuddin ingin mengantarkan pizza tersebut ke lokasi Robertus berada, Robertus menolak untuk diantarkan dan ia menawarkan pizza itu kepada Zainuddin agar dibawa pulang ke rumahnya untuk dia beserta keluarganya. Sontak hal ini membuat Zainuddin terkejut tak percaya dan ingin mengantarkan ke lokasi yang ditunjukkan di aplikasinya, namun ia mendapatkan penolakan dari Robertus, Robertus berkata bahwa lokasi tersebut tidak sesuai dengan keberadaannya saat ini, setelah meyakinkan Zainuddin, Robertus pun mendapatkan ucapan terimakasih dari Zainuddin. Tidak berhenti di situ, Robertus juga memberikan lima bintang serta memberikan sejumlah tip untuk Zainuddin.

Hal ini membuat Zainuddin lagi-lagi trenyuh, bagaimana tidak di tengah maraknya kasus penipuan orderan dimana costumer memesan makanan dengan jumlah belanja yang banyak namun tiba-tiba di cancel ataupun dengan lokasi fiktif atau tidak ditemukan lokasi yang sebenarnya masih ada orang baik seperti Robertus yang memberikannya pesanan yang dipesannya dan memberikan tips lalu juga rate tinggi. Ini membuktikan bahwa orang baik di sekitar kita masih ada dan tidak melulu hal-hal yang menimpa kenaasan ojek online adalah hal yang negatif.

 

Sikap Robertus ini mencerminkan betapa berbagi tidaklah sulit. Pureheart menginisiasi untuk memudahkan kita berbagi kepada sesama yang membutuhkan. Berbagi kini tidaklah sulit untuk makin membangun Indonesia ke arah yang lebih baik.

e-Wallet, entah apakah yang merasuki-Mu ?!

Program ini merupakan kerjasama dari beberapa perusahaan berbasis blockchain di Indonesia untuk memberikan pemahaman yang lebih mendalam terhadap keamanan data dan transaksi finansial secara digital khususnya e-wallet.

Beberapa perusahaan yang terlibat adalah:

Temindo (Teknologi Mandiri Indonesia, PT)

TEMINDO adalah perusahaan yang memberikan solusi otomasi bisnis untuk integrasi dan kolaborasi perusahaan-perusahaan dengan teknologi blockchain.
Website: https://www.temindo.com

PureHeart

PureHeart adalah inisiatif yang berbasis kegiatan sosial yang berkomitmen kepada tujuan pembangunan yang berkelanjutan (sustainable development goals) dengan teknologi blockchain secara menyeluruh (end-to-end) sehingga taraf hidup masyarakat Indoensia semakin meningkat.
Website: https://pureheart.ledgernow.com

SSC (Sustainable Supply Chain)

SSC (Sustainable Supply Chain) adalah solusi blockchain untuk kolaborasi cepat dan aman bagi perusahaan-perusahaan dalam rantai pasok (supply chain) yang bertujuan untuk mengurangi biaya operasional, meningkatkan pelayanan konsumen dan mempercepat pengiriman barang dan jasa ke konsumen.
Website: https://www.ssc.co.id

YONK

YONK adalah sebuah aplikasi pengelolaan keuangan untuk pemilik UMKM (Usaha Mikro, Kecil dan Menengah) sehingga mereka mendapakan laporan keuangan yang real time dengan fitur predicition analysis untuk membantu meningkatkan kredibilitas UMKM kepada perusahaan pembiayaan (Financing Companies) menggunakan teknologi blockchain.
Website: https://www.yonk.io

PIE

PIE (Personal Identification Exchange) adalah solusi KYC (Know Your Customer) berbasis blockchain untuk mencegah terjadinya pencucian uang (Anti Money Laundry / AML) dan pembiayaan terorisme (Terrorism Financing)
Website: https://www.pie.co.id

AELL

AELL adalah solusi untuk membantu pengelolaan data rekam medis secara digital dan terintegrasi antar rumah sakit dan klinik sehingga mempercepat proses pelayanan pasien, mempermudah rujukan dan melindungi data pasien dengan teknologi blockchain.
Website: https://www.aell.co

BIJAK

BIJAK adalah perusahaan berbasis teknologi untuk membantu perusahan-perusahaan dalam mengimplementasi teknologi blockchain yang optimal dan dapat mempercepat proses bisnis yang terintegrasi yang aman dan terpercaya.
Website: https://www.b-jak.com

VIE

VIE adalah aplikasi manajemen bisnis yang memudahkan pengelolaan bisnis secara terintegrasi berdasarkan sistem manajemen mutu ISO 9001:2015 (atau terbaru) dengan teknologi blockchain.
Website: https://www.vie.co.id